Apa Itu Broker Saham?
Bagi yang belum tahu, broker saham atau pialang saham adalah pihak yang menjembatani antara investor, dalam kasus ini, trader, dengan pasar saham. Peran broker dalam dunia pasar saham terbilang vital, mengingat keuntungan dan kerugian yang didapat oleh investor berasal dari informasi dari broker.
Untuk membantu klien mereka, broker memiliki sejumlah tugas pokok yang harus mereka lakukan agar investor terhindar dari kerugian. Tugas-tugas tersebut secara garis besar dibagi menjadi 2. Berikut penjelasannya.
Menjadi perantara investor dan bertanggung jawab untuk menjalankan perintah mereka ketika melakukan transaksi di pasar saham.
Menganalisis pasar saham, dan memberi informasi serta rekomendasi kepada investor sebelum mereka melakukan jual-beli di pasar saham.
Di Indonesia sendiri, terdapat banyak broker saham yang sudah terdaftar dalam Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (BAPPEBTI). Beberapa di antaranya juga merupakan broker forex terbaik resmi BAPPEBTI, yang bertujuan untuk membantu klien mereka di dunia pasar saham.
Broker Forex Terbaik Resmi BAPPEBTI
Di tahun 2022 ini, situs BAPPEBTI sudah merilis 66 broker forex yang bisa menjadi jembatan penghubung bagi investor jika mereka ingin melakukan transaksi di pasar saham. Tentunya, mereka juga bisa memfasilitasi trading forex untuk trader.
Broker-broker ini sudah memiliki sertifikasi resmi dari BAPPEBTI, serta mempunyai nomor izin sebagai broker saham. Selain itu, broker-broker tersebut juga punya data yang jelas, mulai dari alamat, nomor telepon, email, situs, hingga broker yang akan bertanggung jawab.
Oleh karena itu, bisa menggunakan jasa broker mana saja sesuai dengan kebutuhan. Broker-broker tersebut memiliki kelebihan, kekurangan, serta fasilitas yang mereka tawarkan. Sebagai referensi, berikut informasi resmi mengenai 10 Broker Forex Terbaik Resmi BAPPEBTI bagi yang ingin terjun ke dunia trading forex.
- PT. Global Kapital Investama Berjangka D/H PT. Megah Tama Berjangka
- PT. Asia Trade Point Futures
- PT Monex Investindo Futures (MIFX)
- PT. Mrg Mega Berjangka d/h PT. Askap Futures
- PT. Octa Investama Berjangka d/h PT. Multi Mulia Investama Berjangka
- PT. Asia Pro Berjangka d/h PT. Cerdas Indonesia Berjangka d/h PT. Overseas Commercial Futures
- PT. Bestprofit Futures
- PT. Trijaya Pratama Futures
- PT. Valbury Asia Futures
- PT. Sagafx Sentra Berjangka d/h PT. Trust Artha Futures
Cara Memilih Broker Forex yang Tepat
Dari informasi di atas, sudah memiliki referensi terkait broker forex terbaik resmi BAPPEBTI jika ingin melakukan trading forex. Meskipun begitu, tetap harus mencari broker mana yang sesuai dengan kriteria dan kondisi yang ada saat ini.
Seperti yang sudah dibahas, tiap broker forex memiliki kelebihan dan kekurangan mereka masing-masing. Tidak hanya itu, fasilitas serta penawaran ketika trading pun berbeda-beda. harus mempelajari terlebih dahulu apa saja yang dimiliki oleh broker terkait sebelum menggunakan jasa broker tersebut.
Setidaknya, terdapat 6 variabel yang diharapkan dapat membantu sebelum memilih dan menggunakan jasa broker. Apa saja variabel-variabel tersebut? Berikut penjelasannya.
- Sertifikasi broker. Jika memperhatikan 10 broker forex terbaik resmi BAPPEBTI, terdapat nomor izin dari BAPPEBTI yang menandakan bahwa broker ini diizinkan untuk beroperasi. bisa memeriksa nomor ini di situs resmi BAPPEBTI untuk memastikan ada atau tidaknya nomor izin dari suatu broker.
- Fitur, penawaran, dan fasilitas broker. Tiap broker memiliki sejumlah fitur, penawaran, serta fasilitas yang berbeda satu sama lain. bisa mengecek hal-hal seperti leverage, komisi dan uang operasional, hingga angka awal trading suatu broker dan memastikan mana yang sesuai dengan kebutuhan.
- Pasangan mata uang yang ditawarkan. Ini cukup penting bagi trader untuk mengatur strategi dalam melakukan trading, karena ada sejumlah mata uang yang memiliki likuiditas tinggi. Tetapi, belum tentu semua broker menawarkan kombinasi dari mata uang yang diperlukan.
- Aplikasi trading yang ditawarkan. Kejelasan aplikasi juga bisa menjadi faktor yang dipertimbangkan dalam memilih broker, mengingat kesalahan sedikitpun dalam melakukan transaksi bisa berakibat fatal. Tampilan aplikasi serta kenyamanan dalam penggunaan bisa meminimalisir adanya kesalahan ketika melakukan jual-beli.
Di luar variabel-variabel yang sudah dipaparkan, juga harus berhati-hati terhadap penipuan dari broker forex. Sudah sering terjadi penipuan yang mengatasnamakan broker forex karena reputasi mereka sudah dipercayai masyarakat umum.
Rekomendasi:
- Apa itu Spread pada forex Memahami Spread dan Jenis-jenisnya Dalam dunia finansial, istilah spread bisa memiliki banyak arti. Akan tetapi, arti spread secara umum adalah perbedaan atau selisih antara dua harga, tarif, atau penghasilan. Definisi…
- Forex Trading Syariah Forex beberapa tahun terakhir ini sangat marak diperbincangkan di berbagai dunia dan khususnya juga di indonesia. Perdagangan mata uang asing ini mudah dipelajari dan bagi banyak orang dibilang sangat menguntungkan.…
- Analisa Trading Forex Baik aktivitas investasi maupun trading sedang semakin banyak peminatnya, tak terkecuali bagi anak muda. Wajar saja menyebabkan munculnya banyak istilah atau jargon khas anak muda seperti trabar dan anabar. Apa…
- Apa Itu Valas Valuta asing atau valas adalah istilah yang tidak asing dalam dunia finansial. Bahkan, kini valas menjadi salah satu instrumen investasi dan trading yang cukup populer. Simak ulasan lengkap mengenai apa…
- Strategi Trading Forex Trading strategy adalah sistem yang digunakan oleh trader untuk menentukan titik entry dan exit sehingga trader tersebut bisa mendapatkan profit. Trading strategy bisa dibuat dengan pengaruh dari banyak faktor mulai…
- Aplikasi Jualan Online Terbaik Ada begitu banyak aplikasi jualan online yang dapat Anda gunakan untuk menghasilkan uang, namun sebelumnya apa aplikasi terlaris yang Anda gunakan sampai saat ini? Apakah Anda memerlukan aplikasi untuk menjual…
- Teknik Trading Forex Tanpa Loss Bermain trading untuk investasi merupakan hal yang sangat digemari beberapa tahun ke belakang ini. Menjadi semakin menyenangkan apabila saat melakukan trading, trader bisa mengalami kondisi anti loss (tanpa kerugian) selama…
- Kontes Tading Forex Kontes trading forex memungkinkan trader untuk bertrading dengan modal minimal, tetapi tetap memiliki potensi untuk mendapatkan hadiah kontes yang jumlahnya berkisar antara puluhan Dolar AS sampai tak terbatas. Kontes trading…
- Aplikasi Trading Saham Terbaik Di era digital ini, segala sesuatunya lebih dimudahkan dan praktis, termasuk dalam berinvestasi. Untuk menyelami dunia pasar modal, memperoleh informasi, hingga melakukan transaksi saham, oblligasi, pasar uang, dan sebagainya kini…
- Keuntungan dan Kerugian Trading Investasi Trading forex menjadi salah satu instrumen yang saat ini banyak dilakukan oleh para investor. Pasalnya memang, trading forex dapat mendatangkan keuntungan dalam jumlah besar dalam waktu yang relatif cepat.…
- BCA Trading Forex Aplikasi BCA Securitas Online Trading. BCA Sekuritas merupakan bagian dari BCA Group yang bertujuan untuk menyediakan layanan penjaminan emisi ekuitas, pasar modal, pasar modal, riset, keuangan perusahaan, dan brokerage. BCA…
- Perbedaan Forex dan Saham Jika kalian mendengar kata “trading”, apakah yang pertama kali muncul di benak kalian? Pasti ada deh beberapa dari kalian ada yang menjawab trading saham. Ya, jawaban kamu memang benar, trading…
- Aplikasi Trading Forex Trader forex sekarang tak lagi harus terikat dengan komputer atau desktop di dalam rumah. Smartphone dengan OS Android atau iOS bisa dipakai untuk trading. Mayoritas broker forex sekarang sudah menyiapkan…
- Cara Trading Forex yang Benar Trading valuta asing (foreign exchange/forex) merupakan sesuatu yang legal di Indonesia. Masyarakat bisa menggunakannya untuk mendapatkan penghasilan tambahan, bahkan ada yang digunakan untuk hidup atau yang dikenal dengan trading for…
- Investasi Emas Online Banyak pihak menyarankan untuk berinvestasi, termasuk investasi online, agar dana bertumbuh dan bisa dimanfaatkan di masa depan. Salah satunya jenis investasi online yang bisa dilakukan adalah emas, yang sudah menjadi…
- Simulator Forex Trading Sebagai seorang trader, harus paham resiko yang akan didapatkan ketika menguji strategi baru. Dalam dunia trading, strategi menjadi bagian yang begitu penting. Maka dari itu, harus dipersiapkan dengan baik agar…
- Situs Cloud Mining Terbaik Bitcoin saat ini semakin banyak peminatnya secara global ataupun di wilayah Indonesia, Harganya yang terus naik itulah yang membuat banyak orang mulai beralih menginvestasikan uangnya ke Cryptocurrency. Di awal November…
- Modal Untuk Trading Forex Jumlah modal trading forex sangatlah beragam, mulai dari yang tanpa modal sama sekali hingga di atas USD10,000. Sebenarnya, berapa banyakkah modal terbaik untuk trading? Banyaknya modal trading forex yang diinvestasikan…
- Expert Advisor Forex Saat ini, trading sendiri menjadi salah satu aktivitas yang dilakukan banyak orang untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Expert Advisor adalah salah satu yang bisa digunakan untuk membantu aktivitas trading. Apa itu…
- Cara Kerja Trading Forex Forex adalah istilah yang pasti familier buatmu, apalagi melihat semakin banyaknya iklan mengenai aktivitas yang satu ini. Namun, sudahkah kamu benar-benar memahami apa yang dimaksud dengan forex? Cara Kerja Forex…
- Sejarah Trading Forex Dalam sejarah trading forex hingga akhir tahun 90-an, yang melakukan bisnis ini hanyalah kaum jetset atau orang kaya raya, lembaga-lembaga keuangan besar seperti bank sentral, bank-bank swasta maupun pemerintah, serta…
- Perusahaan Trading Forex Terdapat berbagai jenis perusahaan dengan sektor yang berbeda-beda pula. Salah satu yang sering disalahpahami adalah perusahan trading. Banyak yang masih beranggapan bahwa perusahaan trading adalah perusahaan yang memfasilitasi aktivitas trading,…
- Asuransi Kesehatan Terbaik Asuransi kesehatan terbaik adalah polis yang memberikan manfaat lengkap dan limit asuransi tinggi dengan premi terjangkau. Saat ini, Lifepal telah bekerjasama dengan sejumlah perusahaan asuransi kesehatan terbaik dengan premi bersahabat,…
- Asuransi Jiwa Terbaik Astra Life Astra Life merupakan perusahaan asuransi jiwa yang memiliki nasabah terbilang banyak di Indonesia. Per tanggal 30 September 2021, perusahaan ini telah melayani lebuh dari 3,3 juta tertanggung di seluruh Indonesia.…
- Waktu Trading Forex Berbeda dengan investasi lain yang memiliki batasan waktu dalam melakukan transaksi investasi, di trading forex, Anda dapat melakukan transaksi dalam waktu 24 jam selama 5 hari dalam seminggu. Hal tersebut…
- Laptop Untuk Trading Forex Bagi pemula yang ingin terjun ke dunia trading forex, salah satu senjata utama yang harus dimiliki adalah laptop. Para trader diharuskan untuk memantau pergerakan saham atau mata uang setiap saat,…
- Investasi Saham dalam Islam Bagi Anda yang berminat untuk berinvestasi di pasar modal namun khawatir dengan status halal dari produk investasi yang akan dipilih, Anda bisa memilih saham syariah. Apakah hukum investasi saham dalam…
- Bullish dan Bearish Dalam dunia trading atau perdagangan, trader umumnya menggunakan pola pennant untuk melakukan konfirmasi sebelum mengambil keputusan dalam perdagangan. Artikel kali ini akan membahas lengkap tentang dua jenis pennant, yakni bullish…
- Tips Membuat Nama Bisnis Dalam proses membangun sebuah bisnis, selain mempersiapkan konsep bisnis yang matang dan modal yang kuat ada satu hal lagi yang perlu Anda siapkan yaitu Nama dari brand atau bisnis Anda.…
- Istilah Trading Forex Instrumen investasi perdagangan yang memperdagangkan mata uang banyak diminati saat ini. Meskipun demikian, ada banyak istilah kata dalam trading Forex sendiri yang terkadang sulit dipahami. Forex adalah kepanjangan Foreign Exchange…